Distorted Splendour dan Crooked Opulence – Enscented Journey

Walaupun Enscented Journey masih seumur jagung, keberadaannya adalah penawar kepenatan di tengah padatnya populasi jenama mediocre di belantara ekosistem #LokalWangi kita. Begitupun dengan kehadiran founder sekaligus perfumer-nya Susan Tjong, yang menjadi angin segar dari krisis kreativitas dan percaya diri para pelaku industri wewangian Indonesia. Setelah sebelumnya tertarik dan mencoba seri pertama rilisan Enscented Journey tahun… Continue reading Distorted Splendour dan Crooked Opulence – Enscented Journey

Ghost Of Iris Past – D’Tscentstory

Layaknya vampir; dingin dan misterius, namun juga sensual. Rilisan D'Tscentstory agak membuat perasaan saya campur aduk pada awalnya. Sebagai salah satu penikmat aroma-aroma unik dan menarik (baca: “aneh”), D'Tscentstory yang didirikan oleh Darwyn Tse adalah satu rujukan di belantara #LokalWangi yang padat namun seringkali membosankan dan ‘soulless’. Saat Ghost Of Iris Past ini diluncurkan akhir… Continue reading Ghost Of Iris Past – D’Tscentstory

ONCE WAS: Solo Exhibition by Iwan Effendi at Ara Contemporary

Ketika proses dan hasil ada dalam satu rentang masa. Toreh-hapus yang berulang bukan sekadar sejarah penciptaan, tapi justru inti dari karya itu sendiri. Sebagai seorang puppeteer, karya-karya Papeyo —nama beken Iwan, apik mencuplik emosi, yang lalu dituangkan dalam aneka gambar, figur boneka, hingga video. Emosi-emosi yang biasanya bergerak cepat dalam satuan detik itu berhasil dikristalkan… Continue reading ONCE WAS: Solo Exhibition by Iwan Effendi at Ara Contemporary